terheran-heran sang pejantan dibuatnya,,apa salahnya sehingga sang betina tak mau berkicau dihadapannya.
mungkin karena tubuhnya yang tak berisi dan kusam sehingga betina tak tertarik
"mengapa kamu tidak mau menunjukan suara merdu mu di hadapanku?"
"bukannya aku tak mau,aku tidak tega melihat pejantanku yang susah payah membuat sarang buat aku mengerami telurku.suara merdu ku ini hanya khusus untuk dia .aku akan kicaukan di hadapan ia sebagai pelepas rasa letihnya jadi aku tak mau mengeluarkan suara ini kepada siapapun termasuk kamu"
"tetapi aku hanya ingin mendengarkannya 1 kali saja?"
"tetap tidak bisa. aku sudah ada yang memiliki . memang dahulu aku tertarik kepadamu tetapi mengapa kau berpaling kepada betina lain. dahulu perih yangku rasakan tetapi mengapa kau tidak menggubrisnya sama sekali?jadi fikirku lebih baik aku mencari pejantan yang lain yang lebih bisa memahamiku"
"hah?jujur aku tidak mengetahuinya engkau tidak menujukan gelagat yang menujukan ketertarikan kepadaku"
"yasudahlah, ini yang sudah terjadi"
"tetapi kau masih ada rasa ingin memiliki ku kan?"
"apakah pertanyaanmu mesti ku jawab sekarang?"
"ia jawablah sekarang dengan lantang"
"rasaku ini tak akan pernah padam kepadamu. aku memang menginginkan dirimu tetapi tidak untuk sekarang. ku tak ingin menyakiti pejantanku yang nun jauh disana yang sedang membuat tempat ku singgah bersama calon penghuni dunia yang ia sudah pejantanku buahi"
"baik lah demi membayar kesalahanku. aku akan menunggumu"
"apakah kamu yakin dengan keputusan mu?"
"sangat yakin, aku sudah tak tahan dengan sandiwara yang aku buat selama ini. aku bersandiwara di hadapan betina lain agarku bisa mendapatkannya. ini kulakukan karena keputus asaanku yang tak kunjung mendapatkanmu "
"baiklah aku butuh bukti bukan janji"
"baiklah ku kan buktikan"
begitulah perbincangan panjang sepasang merpati yang tak kunjung di persatukan oleh sang maha pencipta. akan tetapi sang jantan tak mau menyerah juga meskipun cobaan dunia yang kejam menghampirinya dia tetap saja bersikukuh untuk menepati janjinya
memang tidak pasti tetapi bila ada usaha keras pasti ada jalan yang terbentang panjang.
dan merpati jantan pun selalu berkicau tanpa henti menanti cinta sejati. dan didalam kesendirian nya diapun coba menghayalkan yang sebenarnya sudah terjadi akan tetapi tak terjadi karena kelalaiannya sendiri..................
0 komentar:
Posting Komentar